Potensi Energi Laut Indonesia : Survei dan Pemetaan Potensi Energi Arus Laut

Dalam rangka mendukung arah kebijakan energi nasional ke depan yaitu pemanfaatan energi yang mengarah pada transisi energi menuju energi yang lebih bersih, minim emisi, dan ramah lingkungan (Net Zero Emission), maka pemanfaatan energi baru terbarukan berada pada momentum yang tepat dan sangat mendesak untuk diterapkan. Dalam hal tersebut, Kementerian ESDM telah menyusun rancangan peta jalan […]
POTENSI ENERGI LAUT INDONESIA

Dengan kondisi geologis dan letak geografisnya, Indonesia memiliki sumber energi baru terbarukan yang besar, tersebar dan beragam untuk dapat dijadikan sumber energi dan dimanfaatkan dalam pemenuhan kebutuhan energi. Pengembangan dan pemanfaatan potensi energi baru dan terbarukan sesuai dengan Kebijakan Energi Nasional (KEN) pada Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2014 yang mengamanatkan tentang terwujudnya Kemandirian Energi […]